LAQU adalah singkatan dari Learning Arabic for Qur’anic Understanding. LAQU merupakan buku berbasis skill yang paling dicari di tahun 2018. Buku ini membantu memudahkan pembaca dalam memahami Bahasa Arab Al-Qur’an. Buku ini semakin mudah dipelajari karena menggunakan teknologi E-Pen Bluetooth yang memungkinkan pembelajaran klasikal. Dengan memiliki LAQU + E-pen Bluetooth, Belajar Bahasa Arab menjadi lebih mudah dan seru!
Learning Arabic for Qur'anic Understanding (LAQU) merupakan produk pertama pembelajaran Bahasa Arab khusus untuk pemahaman Al-Qur’an dengan metode AMALI (Alami, Mainkan, Aplikasikan, Lagukan, dan Imajinasikan). Penggunaan bagian-bagian kereta, seperti Gerbong dan Lokomotif, membuat belajar Bahasa Arab menjadi sangat mudah karena menggunakan pendekatan visual, kinestetik, dan auditorial; bukan menghafal seperti yang kebanyakan sudah ada. Dengan ilustrasi, permainan, dan lagu pada LAQU, belajar Bahasa Arab menjadi semakin mudah dan menyenangkan. Cocok digunakan oleh anak-anak, ayah-bunda, para guru, dan siapa pun yang ingin lebih dekat dengan Al-Qur’an.
LAQU dapat menunjang kebutuhan pendidikan keluarga Muslim, terutama anak untuk lebih dekat dengan Al-Qur’an. Selain itu, LAQU juga media yang paling tepat untuk mengenalkan Al-Qur’an kepada anak.
Ketujuh materi di atas akan dipelajari dengan metode AMALI
Learning Arabic for Quranic Understanding (LAQU) terdiri atas:
(Panduan Penggunaan Produk, Silabus, dan Panduan Pembelajaran) Set LAQU juga disertai Smart Pen (dijual terpisah). Smart Pen merupakan sebuah teknologi terbaru dari E-Pen. Suara dan tampilan yang lebih hidup menjadikan belajar semakin menyenangkan, baik secara mandiri maupun kegiatan belajar mengajar di kelas. Sebelum menggunakan Smart Pen diharuskan mengunduh di Google Play Store play.google.com, dengan nama Smart Pen Apps. Bagian dari LAQU yang dapat menggunakan Smart Pen ialah 7 Buku Utama, Mushaf, dan Modul Permainan.